Skip to main content

Posts

Featured Post

Apa Itu Pengertian Syukur Nikmat Serta Hikmahnya dan Sikap Syukur Nikmat

Pengertian Syukur Nikmat Syukur nikmat ialah ungkapan rasa terima kasih yang diiringi rasa gembira dan puas atas segala rahmat dan nikmat dari Allah SWT yang telah diterima oleh seseorang. Ungkapan rasa syukur ini dapat diwujudkan  dengan tiga cara, yaitu melalui hati, melalui ucapan, dan melalui perbuatan. Ungkapan melalui hati tercermin dengan timbulnya rasa puas, rasa gembira, dan pengakuannya terhadap nikmat yang diterimanya itu datangnya dari Allah SWT. Ungkapan syukur melalui ucapan yaitu berupa ucapan pujian kepada Allah SWT. Misalnya, mengucapkan alhamdulillah. Ungkapan rasa syukur melalui perbuatan dilakukan dengan menaati segala perintah Allah SWT dan meninggalkan segala larangan-Nya, mempergunakan nikmat yang diterima itu untuk kebaikan dan dengan melakukan sujud syukur. Ungkapan rasa syukur baik melalui hati, melalui ucapan, atau melalui perbuatan harus didasari dengan niat ikhlas hanya karena Allah SWT semata. Cermin Sikap Seorang Muslim dan Mukmin Cermi

Latest Posts

Kandungan dan Sebab Turunnya Surah Adh-Dhuha Surah Ke 93

Kandungan Surah Al-'Adiyat Ayat 1-11 Serta Makna Kufur dan Bakhil

Beberapa Hal Yang Dapat Merusak Keimanan Seorang Muslim Menurut Pandangan Mazdhab Ahli Sunnah Waljama'ah

Sistem Ekonomi Islam dan Kesejahteraan Umat

Isi dan Kandungan QS. Al-Ma'idah Ayat 48 Serta Sikap dan Perilaku yang Mencerminkan Ayat

Penggalan Kisah Nabi Isa a.s. dalam Al-Qur'an

Tugas Serta Pengertain Ulul 'Azmi Rasul-rasul Allah

Prinsip-prinsip Keimanan dan Sikap Mengimani Rasul Allah

Rahasia dan Keutamaan Ayat Kursi Riwayat Kitab Addurrul Mantsur

Kisah Tentang Keistimewaan Membaca Ratib Al-Haddad